[FOTO] – Semangka Palestina Muncul di London

Beberapa peristiwa unik muncul di Inggris dalam beberapa hari terakhir ini. 

Usai aksi unjuk rasa ribuan demonstran yang menyatakan dukungan mereka kepada pembebasan Palestina dari cengkeraman penjajahan Israel yang dilakukan bertepatan dengan digelarnya pertemuan negara-negara Kelompok Tujuh (G7) pada Sabtu (12/6) lalu di seputaran kediaman resmi Perdana Menteri Inggris, Borris Johnson. Kini poster “Semangka Palestina” tampak muncul di mana-mana, di beberapa sudut kota.

Sejarah semangka sebagai simbol bendera perlawanan Palestina kembali ke tahun 1980-an, ketika Israel melarang bendera Palestina dan bahkan karya seni yang terdiri dari warna merah, hijau, putih dan hitam, dipertontonkan kepada publik. []

Berbagi artikel

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *